Krishand Software

Surat Permintaan Penjelasan atas Data dan/atau Keterangan (SP2DK)

SP2DK

Adanya penurunan jumlah pajak terutang pada masa pandemi covid 19 ini membuat petugas pajak menerbitkan Surat Permintaan Penjelasan atas Data dan/atau Keterangan (SP2DK). Surat ini dikeluarkan sehubungan adanya target penerimaan pajak setiap tahunnya. Pada artikel kali ini kita akan membahas mengenai Surat Permintaan Penjelasan atas Data dan/atau Keterangan (SP2DK). SP2DK berisi klasifikasi  atas penurunan pembayaran …

Surat Permintaan Penjelasan atas Data dan/atau Keterangan (SP2DK) Read More »

Perbedaan Biaya dan Beban

perbedaan biaya dan beban

Dalam akuntansi terdapat istilah biaya (cost) dan beban (expense), kedua istilah tersebut sering diartikan sebagai hal yang sama. Meskipun kedua istilah tersebut sekilas sama namun memiliki arti dan fungsi yang  berbeda. Untuk membantu Anda dalam membedakan kedua istilah tersebut pada artikel kali ini kita akan membahas mengenai perbedaan antara biaya dan beban. Biaya (cost) adalah …

Perbedaan Biaya dan Beban Read More »

Pengertian Merger Perusahaan

merger perusahaan

Dua perusahaan startup Indonesia, Gojek dan Tokopedia akhirnya resmi melakukan merger. Gojek dan Tokopedia mengumumkan merger menjadi Grup GoTo. Bergabungnya kedua startup ini disebut akan menjadi grup teknologi terbesar di Indonesia. Dijelaskan dalam akun YouTube resmi Gojek Indonesia, GoTo adalah sebuah kombinasi antara layanan e-commerce, on-demand, dan layanan keuangan dan pembayaran, menciptakan platform pertama di …

Pengertian Merger Perusahaan Read More »

Vaksinasi Gotong Royong Untuk Perusahaan

Vaksinasi Gotong Royong

Kementerian Kesehatan melalui Keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK.01.07/MENKES/4643/2021 tentang Penetapan Besaran Harga Pembelian Vaksin Produksi Sinopharm Melalui Penunjukan PT Bio Farma (Persero) dalam Pelaksanaan Pengadaan Vaksin Covid-19 dan Tarif Maksimal Pelayanan untuk Pelaksanaan Vaksinasi Gotong Royong sudah resmi menetapkan harga pembelian vaksin Sinopharm melalui PT Bio Farma (Persero) untuk vaksinasi mandiri atau gotong royong sebesar …

Vaksinasi Gotong Royong Untuk Perusahaan Read More »

Mengenal Penjualan Dengan Sistem Konsinyasi

konsinyasi

Dalam dunia penjualan banyak sistem yang bisa kita terapkan agar barang yang kita pasarkan dapat terjual sesuai harapan. Dari beberapa sistem penjualan yang kita ketahui, diantaranya yaitu sistem penjualan secara konsinyasi. Sistem konsinyasi ini menciptakan adanya suatu kerjasama antara pihak penghasil barang dengan pihak penjual. Pihak penghasil barang nantinya akan menitipkan produknya ke pihak penjual …

Mengenal Penjualan Dengan Sistem Konsinyasi Read More »

Pengertian Wajib Pajak Non Efektif

wajib pajak non efektif

Wajib pajak adalah orang pribadi atau badan, meliputi pembayar pajak, pemotong pajak, dan pemungut pajak, yang mempunyai hak dan kewajiban perpajakan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan perpajakan. (Baca juga: Pengertian Wajib Pajak). Wajib pajak yang telah memenuhi persyaratan subjektif dan objektif sebagaimana telah diatur dalam peraturan perundang-undangan perpajakan akan diberikan Nomor Pokok Wajib Pajak atau NPWP. Tapi, …

Pengertian Wajib Pajak Non Efektif Read More »

PPN Atas Penjualan Aktiva Tetap

PPN Aktiva Tetap

Pada umumnya aktiva tetap merupakan harta jangka panjang perusahaan yang tidak diperjual-belikan. Nilai buku dari aktiva tetap semakin lama akan semakin berkurang karena adanya penyusutan atas aktiva tetap tersebut. Pada periode berjalan bisa terjadi penghapusan atau bahkan penjualan atas aktiva tetap tesebut karena adanya kondisi khusus seperti rusak, hilang atau penyebab lainnya. Penjualan atas aktiva …

PPN Atas Penjualan Aktiva Tetap Read More »

PP 35 Tahun 2021 – PKWT, Alih Daya, Waktu Kerja, Waktu Istirahat dan PHK

PP 35 Tahun 2021

Dalam undang-undang cipta kerja terdapat beberapa turunan/cabang-cabang aturan terkait dengan ketenagakerjaan. Salah satu turunan dari undang-undang cipta kerja tersebut adalah Peraturan Pemerintah No. 35 tahun 2021. Dalam PP 35 Tahun 2021 berisikan tentang Perjanjian kerja waktu Tertentu (PKWT), Alih Daya, Waktu Kerja, Waktu Istirahat dan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Peraturan ini berlaku dan diundangkan pada …

PP 35 Tahun 2021 – PKWT, Alih Daya, Waktu Kerja, Waktu Istirahat dan PHK Read More »