Informasi

Pengertian Pencucian Uang

Pengertian Pencucian Uang

Pencucian uang atau money laundering adalah suatu istilah yang sudah umum diketahui oleh masyarakat, terutama ketika terjadi suatu kasus korupsi. Meskipun begitu, mungkin masih ada sebagian masyarakat yang belum memahami sepenuhnya apa yang dimaksud dengan pencucian uang. Di Indonesia, pencucian uang merupakan salah satu jenis tindak pidana yang diatur dalam Undang-Undang (UU) Nomor 8 Tahun …

Pengertian Pencucian Uang Read More »

Tax Allowance Untuk Wajib Pajak Badan

Tax Allowance

Tax allowance atau yang lebih dikenal dengan tunjangan pajak menjadi salah satu kebijakan yang digunakan pemerintah untuk mendorong minat investor untuk menanamkan modalnya di Indonesia. Tentunya tujuan penerapan kebijakan ini agar meningkatkan pertumbuhan dan pembangunan ekonomi di Indonesia. Dalam hal ini, ketentuan mengenai tax allowance atau tunjangan pajak tercantum dalam Pasal 31A Undang-Undang Nomor 7 …

Tax Allowance Untuk Wajib Pajak Badan Read More »

Pengertian Pasar Monopolistik

Pengertian Pasar Monopolistik

Pasar persaingan monopolistik atau bisa disebut pasar monopolistik merupakan salah satu dari struktur pasar yang ada. Pasar monopolistik termasuk jenis pasar persaingan tidak sempurna dan pasar ini dikembangkan karena adanya ketidakpuasan produsen di persaingan pasar sempurna dan pasar monopoli. Jika diamati, struktur pasar monopolistik ada kemiripan dengan pasar persaingan sempurna, hanya saja para produsen di …

Pengertian Pasar Monopolistik Read More »

Pengertian Retur Penjualan dan Penyebabnya

Pengertian Retur Penjualan

Dalam proses penjualan barang terkadang terjadi hal-hal yang tidak diinginkan selama proses transaksi. Kendala tersebut dapat terjadi saat atau setelah proses transaksi. Kendala saat proses transaksi dapat berupa komunikasi dengan pelanggan atau jumlah kebutuhan pelanggan akan barang. Sementara kendala setelah proses transaksi contohnya adalah ketidaksesuaian barang yang dikirimkan dengan keinginan pelanggan. Jika terjadi biasanya akan …

Pengertian Retur Penjualan dan Penyebabnya Read More »

Pengertian Tax Haven Country

Pengertian Tax Haven Country

Sebagai warga negara yang patuh pada hukum, kita memiliki kewajiban untuk membayar pajak. Meskipun terkadang hal ini dapat menimbulkan ketidaknyamanan, seperti pengurangan pendapatan karena penerapan tarif pajak oleh pemerintah. Di sisi lain, terdapat beberapa negara yang menerapkan tarif pajak yang relatif rendah sehingga menarik minat para konglomerat untuk mendirikan perusahaan di negara tersebut. Negara-negara dengan …

Pengertian Tax Haven Country Read More »

PKP Berisiko Rendah

PKP Berisiko Rendah

Pengusaha Kena Pajak (PKP) merupakan pihak yang melakukan kegiatan penyerahan Barang Kena Pajak atau Jasa Kena Pajak sesuai dengan peraturan perpajakan. Kita dapat dengan mudah menjumpai PKP-PKP yang banyak tersebar di dunia usaha di Indonesia. Namun tahukah kamu bahwa dalam peraturan perpajakan terdapat istilah Pengusaha Kena Pajak (PKP) berisiko rendah? Pada pembahasan kali ini, kita …

PKP Berisiko Rendah Read More »

Pengertian Kwitansi Beserta Manfaatnya

Pengertian Kwitansi

Dalam kegiatan transaksi penjualan, pembayaran atau penyerahan uang, bukti penerimaan uang menjadi salah satu dokumen yang sangat penting. Bukti penerimaan uang tersebut biasanya disebut dengan kwitansi. Kwitansi umumnya dijual secara bebas di toko-toko, tempat fotocopy maupun di kantor pos. Namun ada beberapa instansi atau perusahaan yang memiliki format khusus dan dibuat secara khusus sesuai kebutuhan …

Pengertian Kwitansi Beserta Manfaatnya Read More »

Jenis Dan Contoh Pasar Oligopoli

Jenis Dan Contoh Pasar Oligopoli

Pada artikel sebelumnya sudah dibahas mengenai pasar oligopoli yang mana pasar ini disebut dengan pasar persaingan tidak sempurna, karena jenis pasar ini memiliki jumlah produsen atau penjual yang sangat sedikit namun banyak jumlah konsumennya. Untuk itu mari kita bahas jenis-jenis dan contoh pasar oligopoli. Jenis-Jenis Pasar Oligopoli Selain memiliki ciri-ciri yang yang membedakannya dengan pasar …

Jenis Dan Contoh Pasar Oligopoli Read More »

Pengertian Redenominasi Dan Tujuannya

Pengertian Redenominasi

Kabar soal rencana penyederhanaan dari Rp1.000 menjadi Rp1 sudah lama terdengar, bahkan sudah menjadi Rancangan Undang-Undang (RUU), namun hingga saat ini belum ada kelanjutan soal redenominasi Rupiah. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati telah memasukkan RUU Redenominasi Rupiah ke dalam rencana strategis jangka menengah. RUU ini telah ditetapkan dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 77/PMK.01/2020 tentang Rencana …

Pengertian Redenominasi Dan Tujuannya Read More »

Pemberitahuan Ekspor Barang

Pemberitahuan Ekspor Barang

Selain kegiatan Impor dalam kepabeanan, kegiatan ekspor menjadi transaksi yang selalu ada dalam kepabeanan. Untuk dapat melakukan kegiatan ekspor barang, tentunya kita membutuhkan dokumen yang diwajibkan oleh Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC), yaitu Pemberitahuan Ekspor Barang (PEB). Menurut Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 557/KMK.04/2002 Tentang Tatalaksana Kepabeanan Di Bidang Ekspor, Pemberitahuan Ekspor Barang …

Pemberitahuan Ekspor Barang Read More »