Seputar HRD

Kenaikan UMP Tahun 2020

Kenaikan UMP 2020

  Upah Minimum Provinsi (disingkat UMP) adalah upah minimum yang berlaku untuk seluruh kabupaten/kota di satu provinsi. Dahulu Upah Minimum Provinsi dikenal dengan istilah Upah Minimum Regional Tingkat I. Dasar hukum penetapan UMP adalah Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor 7 Tahun 2013 tentang Upah Minimum. UMP ditetapkan oleh gubernur dengan memperhatikan rekomendasi Dewan …

Kenaikan UMP Tahun 2020 Read More »

Tips Membangun Teamwork Yang Solid

Tips Membangun Teamwork

Dalam mencapai tujuan, ada kalanya kita membutuhkan sebuah team untuk kita bangun. Teamwork, yang saling melengkapi dan berkomitmen untuk mencapai  misi yang disepakati. Namun membangun sebuah team yang solid bukanlah perkara mudah karena team berarti ada beberapa orang di dalamnya. Dan pada dasarnya setiap individu seseorang memiliki pemikiran, sifat dan perilaku yang berbeda, hal tersebut tentunya …

Tips Membangun Teamwork Yang Solid Read More »

Tips Interview Kerja

Tips Interview Kerja

Interview kerja atau wawancara kerja merupakan suatu tahapan seleksi kerja yang melibatkan percakapan antara pelamar/pencari kerja dengan pihak perusahaan, untuk melihat apakah calon pekerja merupakan kandidat yang tepat atau tidak. Seringkali interview kerja dianggap menjadi sebuah momok yang menakutkan bagi sebagian orang. Pasalnya salah mengatakan sesuatu hal ataupun bersikap salah saat berada ditahap ini akan menjadi …

Tips Interview Kerja Read More »

Cara Membuat Curriculum Vitae Yang Menarik

Curriculum Vitae

Berikut ini 5 cara membuat curriculum vitae yang menarik, coba praktekkan dan buktikan sendiri! 1. Lakukan Job Research Sebelum Anda membuat CV, sebaiknya hal yang Anda lakukan adalah mencari informasi tentang perusahaan dan jenis pekerjaan yang akan Anda lamar secara detail. Tentunya pekerjaan yang anda pilih merupakan pekerjaan sesuai dengan bidang dan keahlian yang anda …

Cara Membuat Curriculum Vitae Yang Menarik Read More »

Tips Bagi Anda Para Fresh Graduate Agar Mendapat Pekerjaan Dengan Cepat

Tips Bagi Fresh Graduate

Sulitnya mencari pekerjaan adalah masalah yang sering dihadapi oleh sebagian besar orang yang baru lulus dan belum memiliki pengalaman kerja atau Fresh Graduate. Bukan karena lowongan pekerjaan yang sedikit, terkadang kualifikasi yang mereka miliki belum sesuai dengan apa yang dicari perusahaan, dan juga banyaknya saingan lulusan baru menjadi faktor sulitnya mendapatkan pekerjaan. Oleh karena itu …

Tips Bagi Anda Para Fresh Graduate Agar Mendapat Pekerjaan Dengan Cepat Read More »